Meski diguyur Hujan, Upacara Tetap Khidmat Dipimpin Wakapolresta Pekanbaru
PEKANBARU, homeriau.com - Hujan deras tidak menjadi halangan bagi personil Polresta Pekanbaru untuk melaksanakan upacara memperingati HUT kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 73 di halaman...