Kajari Kampar Temui Kelompok Tani Usut Dugaan Mafia Pupuk Subsidi Di Salo
BANGKINANG - Untuk mengungkap adanya dugaan permainan penyaluran Pupuk subsidi alias Mafia Pupuk Kejaksaan Negeri (Kejari) Kampar terus berupaya mengumpulkan data dan menggali informasi. Setelah se...