Riau

Sukses Turunkan Stunting, Kodim 0313/KPR Dapat Penghargaan Dari BKKBN

Sukses Turunkan Stunting, Kodim 0313/KPR Dapat Penghargaan Dari BKKBN

Bangkinang - Kodim 0313/KPR mendapatkan penghargaan dari Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana (BKKBN) atas dukungan dan komitmen dalam program percepatan penurunan stunting di Kabupaten Kampar. P...

Monitoring dan Evaluasi Kinerja, Aswas Kejati Riau Kujungi Kejari Kampar

Monitoring dan Evaluasi Kinerja, Aswas Kejati Riau Kujungi Kejari Kampar

Homeriau.com - Asisten Pengawasan Kejaksaan Tinggi Riau Ayu Agung, SH., MH, M.Si (Han) bersama seluruh Pemeriksa dan Auditor bidang Pengawasan Kejaksaan Tinggi Riau melaksanakan Kunjungan Kerja ke Kej...

Modus Pinjam Motor Lalu di Gadaikan, Kini Pelaku Sudah Mendekam di Sel Tahanan Polsek Siak Hulu

Modus Pinjam Motor Lalu di Gadaikan, Kini Pelaku Sudah Mendekam di Sel Tahanan Polsek Siak Hulu

SIAK HULU - Seorang pria warga Desa Tanah Merah di amankan di Mapolsek Siak Hulu, pelaku diduga melakukan penggelapan sepeda motor dengan modus pinjam, lalu di gadaikan dan tidak dikembalikan kepada k...

Diduga Konsleting, Rumah Permanen Hangus di Lalap Sijago Merah

Diduga Konsleting, Rumah Permanen Hangus di Lalap Sijago Merah

TAMBANG - Malang tidak dapat di elak, seperti yang dialami oleh Ahmad Marzuki (31) warga Desa Kualu Nenas, Kecamatan Tambang, diduga karena Konsleting listrik, rumahnya hangus terbakar.    Kejadia...

Danramil 06 Siak Hulu Panen Madu Lebah Bersama Warga Di Desa Sialang Kubang

Danramil 06 Siak Hulu Panen Madu Lebah Bersama Warga Di Desa Sialang Kubang

SIAK HULU - Program unggulan ketahanan pangan yang dikembangkan Koramil 06 Siak Hulu sudah mulai menunjukkan hasil yang menggembirakan,salah satu adalah pengembangan budidaya lebah madu di Desa Sialan...

Danramil 01/Bkn dan Babinsa Hadiri Apel Kesiapsiagaan Penanganan Karlahut

Danramil 01/Bkn dan Babinsa Hadiri Apel Kesiapsiagaan Penanganan Karlahut

Kuok -- Danramil 01/Bkn Kodim 0313/Kpr Mayor inf Yuhardi dan Babinsa menghadiri kegiatan apel Kesiapsiagaan Penanganan dan Penanggulangan Bencana dan Kebakaran Lahan dan H (Karlahut)  di kecamatan Ke...

Melalui Program JMS, Kejari Kampar Cegah Paham Radikalisme dan Terorisme Sejak Dini

Melalui Program JMS, Kejari Kampar Cegah Paham Radikalisme dan Terorisme Sejak Dini

Kampar - Kejaksaan Negeri (Kejari) Kampar menggelar Kegiatan Jaksa Masuk Sekolah (JMS), Rabu (22/2). Kali ini kegiatan yang bertemakan Radikalisme dan Terorisme ini dilaksanakan di SMP N 1 Salo. ...

Lagi Transaksi, Bandar dan Pemakai di Ringkus Polsek Tapung Hulu

Lagi Transaksi, Bandar dan Pemakai di Ringkus Polsek Tapung Hulu

TAPUNG HULU - Jajaran Polsek Tapung Hulu berhasil mengamankan dua pelaku Narkotika jenis shabu-shabu, kedua pelaku ditangkap saat sedang transaksi di sebuah pondok, Selasa (21/2/2023) sekira pukul 19....

Kapolda Riau Irjen Moh Iqbal yang Juga Ketua Angkatan Akpol 1991, Jenguk Kapolda Jambi

Kapolda Riau Irjen Moh Iqbal yang Juga Ketua Angkatan Akpol 1991, Jenguk Kapolda Jambi

JAMBI - Kapolda Jambi, Irjen Pol Rusdi Hartono, korban kecelakaan helikopter tak kuasa menahn tangis harunya saat dikunjungi Kapolda Riau, Irjen Pol Mohammad Iqbal, Rabu (22/2/2023) pagi. Sebagaima...

Peduli Kesehatan Balita, Babinsa Berikan Vitamin A

Peduli Kesehatan Balita, Babinsa Berikan Vitamin A

Kampar – Peranan Babinsa Koramil 05/Kampar Kiri, Kodim 0313/ KPR, Serda Devi Candra, melaksanakan kegiatan pendampingan posyandu bersama Bidan Desa serta Kader Posyandu di Desa Sungai Liti, Kec Kamp...