Rokan Hulu - Guna memastikan agar perlengkapan karhutla siap di gunakan.
Perusahaan yang ada di wilayah Koramil 10 Kunto Darussalam Kodim 0313/KPR Peltu M. Sitepu menghadiri legiatan apel kesiapan penanggulangan Karhutla yang berada di Desa Kasang Padang Kecamatan Bonai Darussalam Kabupaten Rokan Hulu.
Peltu M. Sitepu mengatakan, kegiatan tersebut sangat perlu dilaksanakan mengingat di Kecamatan Bonai Darussalam ada sebagian lahan gambut.
'Peralatan yang di gelar setelah di cek semuanya siap untuk di gunakan, kata
Peltu M. Sitepu, Rabu (19/7/2023).
Ia menambahkan, untuk memastikan agar tidak terjadi kebakaran lahan dan hutan di kawasan tersebut petugas juga tutin melakukan patroli.
Sumber : Pendim 0313/Kpr
Editor : Ank